Promo | Discount Min IDR 500K Purchase , CODE : DUFENG20Free Exclusive Gift Setiap Pembelanjaan 100K
Kreativitas merupakan suatu daya untuk menghasilkan ide yang baru dan bermanfaat. Dalam hal ini, tentu kreativitas sangat berguna untuk memecahkan masalah. Salah satu cara meningkatkan kreativitas adalah dengan menerapkan pola hidup mindfulness. Melatih kreativitas melalui aktivitas mindfulness tidak hanya membuat kita lebih menghargai momen di saat kini, tetapi juga melihat proses sebagai perjalanan yang berharga.
Mengutip mindful.org, terdapat empat tahapan dalam otak untuk mencapai daya kreatif:
Cara Melatih Kreativitas Melalui Mindfulness
Beberapa cara yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kreativitas melalui gaya hidup mindfulness antara lain:
Gaya hidup mindfulness tidak hanya melatih kita untuk tetap terhubung dengan momen yang ada di saat ini. Melatih kreativitas melalui pola mindfulness dapat membuka kemungkinan terbukanya gagasan baru dalam pikiran.